Sabtu, 11 Desember 2010

Manusia Dan Harapan

Manusia pada hakekatnya adalah makhluk yang meiliki banyak harapan. Hidup tanpa harapan sama saja seperti pergi tapi tidak mempunyai tujuan. Harapan adalah sifat lahiriah yang sudah ada didalam diri manusia sejak mereka dilahirkan. Oleh sebab itu tak ada manusia di dunia ini yang tidak mempunyai harapan, sekecil apapun harapan itu pasti ada di dalam diri mereka. Untuk mewujudkan impian manusia haruslah berusaha dan berdoa agar harapannya dapat terealisasikan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar